ASSALAMU'ALAIKUM Wr. Wb
selamat pagi anak-anak semua. apa kabarnya hari ini? semoga kalian semua selalu diberikan kesehatan ya. ayo perbanyak lagi ibadahnya dan semangat belajarnya jangan pernah kendor biar seimbang.
untuk hari ini kita masih belajar tentang LAPISAN BUMI DENGAN SUB MATERI HIDROSFER
KOMPETENSI DASAR
3.10 Menjelaskan lapisan bumi, gunung api, gempa bumi, dan tindakan pengurangan resiko sebelum, saat, dan pasca bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik dapat menjelaskan karakteristik hidrosfer serta pengurangan resiko bencananya.
LANGKAH PEMBELAJARAN
1.) membaca doa basmallah untuk mengawali belajar hari ini.
2.) bacalah buku paket IPA halaman 131-140
3.) simaklah penjelasan pada video berikut ini
1.) Tuliskanlah terjadinya siklus hidrologi !
2.) sebutkan penyebab-penyebab terjadinya banjir !
3.) sebutkanlah dampak dari terjadinya banjir !
4.) sebutkan cara menanggulangi setelah terjadinya banjir !
NB : jika ada pertanyaan bisa hub. bu Ratna ( 087812632285 )
WASSALAMU'ALAIKUM Wr. Wb.
0 Comments