ASSALAMU'ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH

selamat pagi anak-anak,,,

semoga kalian semua tetap sehat dan semangat ya untuk mulai belajar kembali.

baiklah untuk kegiatan pada pagi hari ini kita awali dengan belajar tentang:

KOMPETENSI DASAR : Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem

BAB-4 : Pemanasan Global

TUJUAN PEMBELAJARAN : Menjelaskan pengertian efek rumah kaca

LANGKAH PEMBELAJARAN :

1. awali dengan berdoa terlebih dahulu

2. bacalah buku paket halaman 72-74

3. simaklah penjelasan dalam video berikut ini! DAN RANGKUMLAH MATERI VIDEO DALAM BUKU TULISMU!

4. akhiri dengan membaca hamdallah

DAFTAR HADIR : https://bit.ly/3v3dxva

NB : jika ada kesulitan/kurang paham bisa hub bu Ratna via wa (087812632285) dengan bahasa yang santun sebutkan nama dan kelas.

SELAMAT BELAJAR..."jangan lelah untuk belajar jika kamu tidak ingin menyesal, dan kedisiplinan adalah kunci dari kesuksesan"

WASSALAMU'ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH