Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh..

Selamat pagi anak-anak, semoga kalian dalam keadaan sehat dan semangat untuk mengikuti pembelajaran IPS pada hari ini. Sebelum kita memulai pembelajaran hari ini marilah kita mengucapkan Basmalah, Bismillahirrohmanirrohiim....

Anak-anakku sekalian, tidak terasa sebentar lagi kalian akan menempuh Penilaian Tengah Semester (PTS). Oleh karena itu, agar PTS kalian berjalan dengan lancar, pada pembelajaran IPS hari ini silahkan kalian mempelajari materi di bawah ini.



Materi di atas HANYA BERISI SEBAGIAN materi IPS Bab 3 yang meliputi Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur Indonesia serta Redistribusi Pendapatan Nasional. Adapun materi yang akan dijadikan bahan PTS meliputi SELURUH MATERI BAB 3 DI BUKU PAKET IPS Halaman 135-192. 

Untuk tambahan, selain dari Buku Paket IPS, kalian juga dapat mempelajari buku catatan IPS dan Buku Modul IPS.
Sekian Pembelajaran IPS hari ini. Semoga PTS kalian berjalan lancar dan sukses. Jaga kesehatan dan tetap semangat!!!

Jangan lupa isi Presensi: DAFTAR HADIR : https://bit.ly/3KdKsmL

Wassalamualaikum warohamtullahi wabarokatuh..