Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Semangat pagiiiii anak-anak Generasi Mulia...


Pertemuan kita hari ini:

Kompetensi Dasar: 

3.2.2. Menjelaskan kepribadian KH. Ahmad Dahlan yang cinta ilmu, suka berderma, dan suka berdakwah amar ma'ruf nahi munkar


Tujuan Pembelajaran:

Peserta Didik mampu menjelaskan kepribadian KH. Ahmad Dahlan yang cinta ilmu, suka berderma, dan suka berdakwah amar ma'ruf nahi munkar


Langkah Pembelajaran:

1. Peserta Didik memulai dengan membaca bacaan basmallah 

2. Peserta Didik menyiapkan buku paket, modul, buku tulis, dan alat tulis

3. Peserta Didik membuka modul hybrida halaman 13, kemudian mengerjakan Latihan Tes Tertulis nomor 1-5. Jawaban ditulis pada buku tulis. Kita koreksi saat Tatap Muka.

4. Peserta Didik mengakhiri pembelajaran dengan membaca bacaan hamdallah


Demikian pertemuan hari ini

Selalu kerjakan sholat 5 waktu dengan tertib

DAFTAR HADIR : https://bit.ly/3jSDVTO

Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh