Assalamualaikum.. Selamat pagi anak anak..
Semoga kesehatan dan keberkahan selalu mengiringi langkah kalian.

Pada hari ini pembelajaran AKIDAH AKHLAK melanjutkan materi ke bab selanjutnya yakni membahas tentang "KERJA Keras & MANDIRI", 

Tujuan pembelajaran kali ini yaitu untuk mengetahui apa itu kerja keras bagaimana perilaku kerja keras itu dan apa manfaat dari kerja keras itu sendiri. Pasti kalian sudah tidak asing ya dengan ini kerja keras bukan hanya dimana kan pekerjaan-pekerjaan yang dilakukan oleh orang tua kita namun kita belajar kita sekolah itu juga menjadi bagian dari kerja keras jika kalian bersungguh-sungguh, semangat dan berdoa. 

Pada pertemuan kemarin kita telah menyimak kisah dari Al-biruni sebagai pengantar materi.. Saat ini mari kita simak PPT yang sudah bapak buat sebagai kajian materi pada bab ini



Tugasnya adalah kerjakan soal uji kompetensi bagian pilihan ganda.. Di buku paket halaman 71.. Tugas akan dikoreksi saat pertemuan tatap muka di sekolah 



Ingat untuk selalu menjaga kesehatan, ditingkatkan semangat belajarnya, sholat 5 waktu jangan ditinggalkan, Semangat dan Selamat berproses..
Terimakasih

DAFTAR HADIR : https://bit.ly/2XL8ByD
Wassalamualaikum wr.wb